PUSAT DAPODIK – Berikut ini pembahasan tentang update pencairan tunjangan sertifikasi guru tw 2 per tanggal 8 Juli 2024. Pada saat ini semakin banyak daerah di Indonesia yang telah mencairkan tunjangan sertifikasi triwulan II untuk guru. Adapun, TPG ini sendiri menjadi angin segar tersendiri bagi para guru di daerah, karena dapat membantu kehidupan ekonomi mereka.
Tunjangan sertifikasi ini diatur secara langsung oleh Nadiem Makarim dengan melalui peraturan yang telah diterbitkan. Adapun, peraturan tersebut tertulis dalam Permendikbudristek Nomor 45 Tahun 2023, yang mana menjadi acuan dan teknis tunjangan sertifikasi triwulan II.
Seluruh guru baik PNS ataupun Non PNS yang telah tersertifikasi dapat menerima tunjangan sertifikasi ini. Adapun, tunjangan sertifikasi triwulan II bagi para guru disalurkan dengan mengedepankan prinsip tertib, efisien, akuntanbel, efektif, transparan serta kepatutan.
Update Pencairan Tunjangan Sertifikasi Triwulan 2
Ter-update untuk hari ini, tunjangan sertifikasi triwulan II semakin bertambah lagi daerah yang memberikannya kepada para guru. Berikut ini merupakan nama daerah yang sudah konfirmasi mencairkan tunjangan sertifikasi bagi guru sampai hari ini.
1. Kabupaten Purbalingga |
2. Kabupaten Purwakarta |
3. Kabupaten Raja Ampat |
4. Kabupaten Rokan Hilir |
5. Kabupaten Rokan Hulu |
6. Kabupaten Sampit, Kalimantan Tengah (jenjang SMA/SMK) |
7. Kabupaten Sarmi, Papua |
8. Kabupaten Sigi |
9. Kabupaten Sragen (PPPK jenjang SD) |
10. Kabupaten Tanggamus, Lampung |
11. Kabupaten Tasikmalaya |
12. Kabupaten Tojo Una-Una. Sulawesi Tengah |
13. Kabupaten Wajo |
14. Kabupaten Wonogiri |
15. Kota Bandar Lampung |
16. Kota Bandar Lampung |
17. Provinsi Kepulauan Riau |
18. Provinsi Maluku |
19. Provinsi Nusa Tenggara Barat |
20. Provinsi Sulawesi Selatan (jenjang SMA) |
21. Provinsi Sumatera Selatan (jenjang SMA/SMK). |
22. Balam, Kabupaten Rokan Hilir |
23. Cepu, Kabupaten Blora |
24. Daerah Istimewa Yogyakarta (PNS jenjang SMA) |
25. Kabupaten Bandung (jenjang SD) |
26. Kabupaten Banjarbaru (jenjang SD) |
27. Kabupaten Bantul, Yogyakarta |
28. Kabupaten Barito Selatan (jenjang SMA) |
29. Kabupaten Barito Timur |
30. Kabupaten Barito Utara |
31. Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat (jenjang SMA) |
32. Kabupaten Buton |
33. Kabupaten Ciamis |
34. Kabupaten Cilacap |
35. Kabupaten Fak Fak |
36. Kota Langsa, Aceh |
37. Kota Palangakraya (jenjang SMA) |
38. Kota Palembang (jenjang SMA) |
39. Kota Pangkalan Bun (jenjang SMA/SMK) |
40. Kota Semarang (PNS SD) |
41. Kota Surabaya (jenjang SD dan SMP) |
42. Provinsi Jawa Timur |
43. Provinsi Kalimantan Barat (jenjang SMA) |
44. Kabupaten Garut |
45. Kabupaten Kaimana, Papua |
46. Kabupaten Kampar (jenjang SD PNS) |
47. Kabupaten Kapuas |
48. Kabupaten Lamandau (SD dan SMP) |
49. Kabupaten Lamongan (PNS jenjang SD) |
50. Kabupaten Lebak |
51. Kabupaten Luwu Timur |
52. Kabupaten Malaka, NTT |
53. Kabupaten Mamuju |
54. Kabupaten Mandailing Natal (jenjang SD) |
55. Kabupaten Melawi |
56. Kabupaten Merangin |
57. Kabupaten Muaro Jambi |
58. Kabupaten Musi Rawas |
59. Kabupaten Musi Rawas Utara |
60. Kabupaten Ogan Komering Ilir |
61. Kabupaten Oku Timur |
62. Kabupaten Padang Lawas |
63. Kabupaten Pasawaran |
64. Kabupaten Pesisir Barat (jenjang SD) |
65. Kabupaten Poso |
66. Kabupaten Prabumulih, Sumatera Selatan |
67. Kabupaten Pringsewu, Lampung |
68. Kabupaten Pulang Pisau, Kalimantan Tengah (jenjang SMA) |
69. Kabupaten Purbalingga |
70. Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah (jenjag SMA) |
71. Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat (jenjang SD dan SMP) |
72. Kabupaten Kebumen |
73. Kabupaten Ketapang (jenjang SMA) |
74. Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat |
75. Kabupaten Kuningan |
76. Kabupaten Kutai Barat |
77. Kabupaten Labuhanbatu Utara |
Adapun, untuk total daerah dari data di atas berjumlah 77 wilayah yang telah terkonfirmasi melakukan pencairan. Nah, untuk wilayah lain saat ini masih dalam tahap pemberkasan, sehingga tak dituliskan pada informasi ini. Untuk Bapak/Ibu guru yang masih belum cair tunjangan sertifikasi triwulan II, maka bisa menunggu pencairan sambil terus menunggu update info.
Besaran Tunjangan Sertifikasi Guru 2024
Pemberian tunjangan sertifikasi guru diberikan sesuai status dan golongan guru. Adapun, untuk besaran tunjangan sertifikasi guru yaitu adalah sebesar satu kali gaji pokok sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
Berdasarkan pada Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2024, berikut ini merupakan besaran tunjangan sertifikasi guru PNS yang perlu para guru ketahui.
1. Tunjangan Sertifikasi Guru PNS Golongan I
- Golongan Ia: Rp 1.685.700-Rp 2.522.600
- Golongan Ib: Rp 1.840.800-Rp 2.670.700
- Golongan Ic: Rp 1.918.700-Rp 2.783.700
- Golongan Id: Rp 1.999.900-Rp 2.901.400
2. Tunjangan Sertifikasi Guru PNS Golongan II
- Golongan II a: Rp 2.184.000-Rp 3.643.400
- Golongan II b: Rp 2.385.000-Rp 3.797.500
- Golongan II c: Rp 2.485.900-Rp 3.958.200
- Golongan II d: Rp 2.591.100-Rp 4.125.600
3. Tunjangan Sertifikasi Guru PNS Golongan III
- Golongan IIIa: Rp2.785.700 – Rp4.575.200
- Golongan IIIb: Rp2.903.600 – Rp4.768.800
- Golongan IIIc: Rp3.026.400 – Rp4.970.500
- Golongan IIId: Rp3.154.400 – Rp5.180.700
4. Tunjangan Sertifikasi Guru PNS Golongan IV
- Golongan IVa: Rp3.287.800 – Rp5.399.900
- Golongan IVb: Rp3.426.900 – Rp5.628.300
- Golongan IVc: Rp3.571.900 – Rp5.866.400
- Golongan IVd: Rp3.723.000 – Rp6.114.500
- Golongan IVe: Rp3.880.400 – Rp6.373.200
Sementara itu, untuk tunjangan sertifikasi atau profesi guru PPPK adalah sebesar satu kali gaji pokok sesuai pada surat keputusan pengangkatan. Ketentuan lebih lanjut terkait tunjangan profesi guru PPPK tertuang pada Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2024.
Adapun, untuk tunjangan profesi guru non-PNS terdiri atas dua kategori, diantaranya ada guru yang telah mempunyai SK inpassing atau penyetaraan dan guru yang belum mempunyai SK inpassing. Bagi guru yang telah mempunyai SK inpassing maka akan mendapatkan tunjangan profesi setara gaji pokok PNS sesuai dengan golongan dan pangkatnya.
Kesimpulan
Dibawah ini merupakan pembahasan lengkap mengenai Update 8 Juli, Daerah yang Telah Cairkan Tunjangan Sertifikasi Guru TW 2 2024. Demikian pembahasan kali ini, semoga informasi yang disampaikan terkait Daerah yang Telah Cairkan Tunjangan Sertifikasi Guru TW 2 bermanfaat bagi Anda.